Jember, 30 Agustus 2024 Dua Mahasiswa Universitas Jember (UNEJ), Tazaka Aldi Aulia Rinawan dan Deni Saputra berhasil meraih Anugerah Juara Harapan 1 dan Harapan 2 dalam acara Penganugerahan Duta Keterbukaan Informasi Publik (KIP) Perguruan Tinggi Negeri (PTN) se-Jatim Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Dinas Komunikasi...Read More
Jember, 29 Agustus 2024 PT. Dok Pantai Lamongan salah satu perusahaan dalam industri kemaritiman berkomitmen untk merekrut kandidat terbaik dari Jurusan Teknik Kontruksi Perkapalan Universitas Jember guna memenuhi kebutuhan sumber daya manusia yang mampu beradaptasi dengan perkembangan teknologi dan persaingan global dalam industri kemaritiman. Kandidat...Read More
Jember, 28 Agustus 2024 Universitas Jember (UNEJ) kembali menorehkan prestasi gemilang dengan meraih peringkat pertama dalam Kinerja Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Badan Layanan Umum (BLU) Terbaik di Jawa Timur. Penghargaan ini diberikan kepada Universitas Jember atas keberhasilannya dalam mengelola anggaran BLU pada semester pertama tahun...Read More
Jember, 28 Agustus 2024 Universitas Jember bekerja sama dengan DAAD (Deutscher Akademischer Austauschdienst) Scholarship mengadakan Info Session: Study and Research in Germany DAAD Funding Opportunities pada Rabu (28/08/2024) di Auditorium Lantai 5 – Gedung Soedjarwo Universitas Jember. Bersama dengan Director of DAAD Regional Office Jakarta,...Read More
Jember, 28 Agustus 2024 Nama Universitas Jember (UNEJ) kembali menjadi sorotan ketika menempati urutan 11 kampus dengan mahasiswa peraih nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) tertinggi pada gelaran SNBT tahun 2024. Dia adalah Moh. Jindan Sarifullah, mahasiswa program studi Sistem...Read More
Nullam quis risus eget urna mollis ornare vel eu leo. Nullam id dolor id nibh ultricies vehicula ut id elit. Donec ullamcorper nulla non metus auctor fringilla. Maecenas sed diam eget.