Jember, 28 Februari 2025 Universitas Jember kembali menunjukkan komitmennya dalam mendampingi karier mahasiswa yang akan studi lanjut ke luar negeri dengan menggelar webinar bertajuk “Bincang Inspirasi – Scholarship for Your Future: Scholarship Preparation Starter Pack”. Acara yang diselenggarakan oleh Unit Penunjang Akademik Pengembangan Karier dan Kewirausahaan (UPA PKK) ini diikuti oleh 282 peserta, yang terdiri dari mahasiswa berbagai fakultas, alumni, serta dosen muda dan tenaga kependidikan. Dalam sambutannya, Kepala UPA...Read More
Jember, 27 Februari 2025 Dalam rangka memperkenalkan hasil karya inovatif mahasiswa, Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jember (UNEJ) menggelar acara Expo dan Panggung Inovasi yang melibatkan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) UNEJ Membangun Desa (UMD) dan wilayah 3T (Tertinggal, Terdepan, dan Terluar) pada Kamis (27/02/2025), bertempat di Gedung Soetardjo UNEJ. Acara dibuka oleh Rektor UNEJ, Dr. Ir. Iwan Taruna, M.Eng., IPM., ASEAN Eng. pada sambutannya menyampaikan, “Untuk kesekian kalinya...Read More
Jember, 27 Februari 2025 Pengurus alumni Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Jember (UNEJ) menyerahkan beasiswa sebesar 47 juta Rupiah kepada para yuniornya, mahasiswa Faperta. Program Beasiswa Alumni ini diberikan kepada sejumlah mahasiswa yang mengajukan penyesuaian atau penurunan Uang Kuliah Tunggal (UKT). Penyerahan secara simbolis dilaksanakan, Rabu pagi (26/02/2025) di Hall Faperta UNEJ. Dekan Faperta, Prof. M. Rondhi menyampaikan bahwa penyaluran beasiswa ini membawa dampak signifikan bagi lembaganya. Pasalnya dapat membantu kelancaran...Read More
Jember, 27 Februari 2025 Jurusan Fisika Fakultas MIPA Universitas Jember menjadi tuan rumah pelantikan pengurus Himpunan Ahli Geofisika Indonesia (HAGI) Jawa Timur Komwil Surabaya (27/2). Dilantik langsung oleh Ir. Dedi Yusmen, M.BA., M.Esy. Presiden HAGI dari PT. Pertamina di Gedung Kewirausahaan UNEJ. Kuliah umum disampaikan oleh Wakil Sekjen I HAGI Muhammad Husni Mubarak Lubis, S.T., M.S. dari Universitas Pertamina. Tema yang diangkat “Massive Geophysics dan Eksplorasi untuk Keberlanjutan Energi“. Dekan FMIPA...Read More
Jember, 26 Februari 2025 Ada banyak cara guna meningkatkan minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi. Namun cara yang dipakai oleh Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) Sukosari Bondowoso ini tergolong unik. Mereka memberikan kesempatan 12 siswinya untuk mengikuti perkuliahan di kampus Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jember (UNEJ) selama dua hari (25-26/2/2025). Menurut Kepala Sekolah SMAN Sukosari, Luqman Fariq, minat siswanya meneruskan pendidikan ke perguruan...Read More
Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Nulla vitae elit libero, a pharetra augue. Donec sed odio dui. Etiam porta sem malesuada.