Pemekasan, 17 Juli 2024, Warga Desa Panaguan Kecamatan Proppo Kabupaten Pamekasan mendapatkan mesin (FS-UV) Filter Sinar Ultra Violet dari para peneliti di Universitas Jember, alat itu diciptakan lantaran masyarakat ini terkadang mengalami kekurangan air bersih, jika membuat sumur bor, berada pada kedalaman 30 sampai 100 meter. Menurut Dimas B. Zahrosa, SP. MP, Ketua Tim Peneliti...Read More
Jember, 17 Juli 2024 Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Jember (UNEJ) kembali menunjukkan prestasinya dengan melantik 47 dokter baru pada acara Sumpah Dokter Periode 2 yang berlangsung khidmat di Auditorium UNEJ pada Rabu, (17/07/2024). Pada kesempatan ini, FK UNEJ juga berhasil mempertahankan prestasi luar biasa dengan meraih 100 persen kelulusan pada Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi...Read More