Rilis

Category

Kategori untuk berita yang dirilis di halaman depan. Dikelola oleh HUMAS.

Jember, 3 Mei 2023 Fakultas Keperawatan Universitas Jember melantik dan mengambil sumpah 73 perawat baru di Gedung Soetardjo Kampus Tegalboto (3/5). Mereka terdiri dari 68 lulusan Program Profesi Ners dan lima orang lulusan Ahli Madya Keperawatan dari Program Studi Diploma 3 Keperawatan FKep Universitas Jember kampus Lumajang. Kebahagiaan ini bertambah karena 97 persen lulus dengan...
Read More
Jember, 2 Mei 2023 Keluarga besar Universitas Jember memperingati Hari Pendidikan Nasional 2023 dengan sebuah upacara bendera di lapangan upacara kampus Tegalboto (2/5). Bertindak sebagai pembina upacara, Rektor Universitas Jember, Iwan Taruna. Dalam sambutannya, Rektor mengajak dosen, mahasiswa dan tenaga kependidikan Universitas Jember untuk selalu mengingat, meneladani dan meneruskan semangat Bapak Pendidikan Indonesia, Ki Hajar...
Read More
Jember, 18 April 2023 Sebanyak 27.566 siswa dari seluruh pelosok nusantara berminat melanjutkan kuliah di Universitas Jember, melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023. Dari data tersebut 12.520 siswa menjadikan Universitas Jember sebagai pilihan pertama, dan 15.046 siswa memilih Universitas Jember di pilihan kedua. Dari jumlah total peserta yang memilih Universitas Jember di jalur...
Read More
Jember, 17 April 2023 Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) 2023 telah ditutup pada tanggal 14 April 2023 lalu. Dari data yang ada, sebanyak 13.989 peserta akan melaksanakan UTBK di Pusat UTBK Universitas Jember. Para peserta akan mengikuti UTBK dalam dua gelombang, yakni gelombang pertama pada tanggal 8 Mei hingga 14...
Read More
Jember, 18 April 2023 Fakultas Keperawatan (FKep) Universitas Jember punya tradisi unik memeriahkan bulan Ramadan. Menjelang libur dan cuti bersama Hari Raya Idul Fitri, FKep Universitas Jember menggelar Bazaar Ramadan (17/4). Selain bertujuan menyediakan kebutuhan dan pernak pernik Idul Fitri bagi keluarga besar FKep Universitas Jember, bazaar diharapkan memicu semangat berwirausaha di kalangan mahasiswa. Kegiatan...
Read More
Jember, 14 April 2023 Bulan Ramadan mendekati akhir, dan Allah SWT menjanjikan bagi ummat Islam sepuluh terakhir masa Ramadan sebagai masa pembebasan dari api neraka. Sayangnya justru banyak orang yang mendekati lebaran makin sibuk dengan urusan duniawi. Buktinya shaf sholat tarawih di masjid mengalami “kemajuan” karena makin sedikit jama’ahnya. Padahal Rasulullah SAW telah mencontohkan, di...
Read More
Jember, 12 April 2023 Pusat Studi Gender (PSG) Universitas Jember menggelar peringatan Hari Kartini di double way kampus Universitas Jember (12/4). Kegiatan yang diberi tajuk Panggung Ekspresi dan Ngabuburit Bareng PSG ini mengambil tema “Refleksi Hari Kartini dan Wacana Feminisme Hari Ini”. Diisi dengan orasi, monolog, hingga unjuk kebolehan seni dari pegiat PSG dan berbagai...
Read More
Jember, 10 April 2023 Ujian Tulis Berbasis Komputer – Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK–SNBT) 2023 sudah di depan mata. Sesuai jadwal yang ditetapkan panitia pusat, maka UTBK akan digelar dalam dua gelombang, gelombang pertama diadakan pada tanggal 8 hingga 14 Mei 2023 yang kemudian dilanjutkan dengan gelombang kedua pada tanggal 22 hingga 28 Mei 2023....
Read More
Mahasiswa FMIPA UNEJ sama dengan mahasiswa lain di Universitas Jember selama bulan Ramadhan jalani perkuliahan dengan waktu yang telah disesuaikan. Praktikum di laboratorium semua prodi berjalan normal beriringan sejalan dengan perkuliahan di ruang kelas. Bagaimana kegiatan kemahasiswaan? tentu tetap berjalan sesuai agenda yang disusun masing-masing ORMAWA. Diantaranya Advocacy Day yang digagas BEMF MIPA kembali digelar luring setelah...
Read More
Jember, 6 April 2023 Tiga mahasiswa Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik (FT) Universitas Jember yang tergabung dalam tim Logawa Trizyandru mencetak prestasi internasional. Mereka adalah Aswintama Akbar Pangestu, Abdillah Tirta dan Steven Heri Yulianto sukses menyabet juara pertama dalam ajang Bridge Design Competition 2023 yang digelar oleh Nanyang Technological University Singapura (5/4). Desain jembatan...
Read More
1 51 52 53 54 55 78
Skip to content