Berita

Category

Jember, 5 Februari 2022 Jangan sepelekan blurb ! Begitu pesan Daniel Mahendra, penulis dan pemilik penerbitan buku Epigraf kepada para peserta kegiatan “Safari Literasi Nasional” yang digelar di auditorium Universitas Jember (5/2). Daniel Mahendra menegaskan jika blurb yang ditulis dengan menarik akan membuat pembaca dan calon pembeli bakal memutuskan untuk membeli buku. Oleh karena itu...
Read More
Jember, 8 Februari 2022 Masa pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2022 sebagai salah satu jalur masuk penerimaan mahasiswa baru makin dekat. Sesuai jadwal dari Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), siswa SMA/MA/SMK yang eligible dapat memilih program studi dan Perguruan Tinggi Negeri (PTN) mulai 14 hingga 28 Februari 2022 nanti. Guna memberikan...
Read More
Prof. Dr. Ir. Soetriono, M.P., dari Universitas Jember (UNEJ) dan pasangan gandanya, Prof. Dr. Nurhasan., M.Kes., dari Universitas Negeri Surabaya (UNESA), akhirnya finis sebagai runner-up Invitasi Tenis ATP (Asosiasi Tenis Profesor) yang berlangsung di Yogyakarta, 5-6 Februari 2022. Baca Selengkapnya…
Read More
Jember, 5 Februari 2022 Penulis sekaligus Duta Baca Indonesia, Gol A Gong berpendapat perlu dukungan politik anggaran untuk meningkatkan minat baca di Indonesia. Pasalnya saat ini ada dua masalah utama terkait peningkatan literasi nasional, yakni sulitnya akses buku dan distribusi buku yang tidak merata. Menurut penulis yang tenar dengan novel Balada Si Roy ini, masyarakat...
Read More
Combining destinations in the Netherlands and northern Germany, a delegation from the University of Jember paid a physical visit to the University of Groningen on Tuesday 25 January. The Rector, Dr. Iwan Taruna, and the Vice-rector for Academic Affairs, Prof. Slamin, discussed renewal of the existing Memorandum of Understanding and the cooperation activities thereunder with...
Read More
Jember, 2 Februari 2022 Rachma Fadhillah Amalia mahasiswa program studi pendidikan Biologi Unviersitas Jember ditetapkan sebagai juara I Duta Lingkungan Indonesia tahun 2021. Rachma berhasil menyisihkan 11 finalis lain perwakilan dari berbagai provinsi di acara Pemilihan Duta Lingkungan dan Duta Budaya Indonesia 2021 di Yogyakarta pada 22 Januari 2022 lalu. Bersama para duta lingkungan yang...
Read More
Jember, 28 Januari 2022 Kunjungan Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Timur, Emil Dardak ke Fakultas Kedokteran Universitas Jember menjadi pemateri dalam sarasehan “Tujuh Mimpi Agromedis Fakultas Kedokteran Universitas Jember, Melangkah Bersama Wakil Gubernur Jawa Timur” di auditorium FK Universitas Jember (25/1) mendapatkan sambutan hangat dari para peserta. Pasalnya, selain mendukung penuh langkah FK Universitas Jember mengembangkan...
Read More
Jember, 26 Januari 2022 Guna menjembatani lulusan dengan dunia kerja, Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjminan Mutu (LP3M) Universitas Jember melalui Pusat Karir, Kewirausahaan dan Alumni bekerjasama dengan PT. BISI International, Tbk., menggelar kegiatan BISI Goes to Campus yang digelar di gedung auditorium Universitas Jember (26/1). Kegiatan ini diisi dengan seminar karir yang kemudian dilanjutkan dengan...
Read More
Jember, 25 Januari 2022 Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Timur, Emil Dardak, mendukung konsep Agromedis yang kini konsisten diusung oleh Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Jember. Dukungan ini disampaikan oleh Emil Dardak saat menjadi pemateri dalam kegiatan sarasehan “Tujuh Mimpi Agromedis Fakultas Kedokteran Universitas Jember, Melangkah Bersama Wakil Gubernur Jawa Timur” di auditorium FK Universitas Jember (25/1)....
Read More
Jember, 26 Januari 2022 Masih ingat kiprah petani kopi di Kecamatan Sumber Wringin Kabupaten Bondowoso yang bermimpi membawa kopinya ke panggung nasional bahkan internasional ? Setelah mengikuti Indonesian Coffe Cupping 2021 di Belanda, kini petani kopi Desa Sumber Wringin dibantu Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Jember bersama PT. Astra Internasional membangun Sekolah Kopi...
Read More
1 6 7 8 9 10 106
Skip to content